dari seperangkat kartu bridge atau kartu remi akan di ambil kartu secarak acak. tentukan peluang terambilnya kartu bergambar orang atau jack? (pakai rumus)
Matematika
Master203
Pertanyaan
dari seperangkat kartu bridge atau kartu remi akan di ambil kartu secarak acak. tentukan peluang terambilnya kartu bergambar orang atau jack? (pakai rumus)
1 Jawaban
-
1. Jawaban JasonJesen
kartu gambar org : J, Q, K total 12 buah
total kartu : 52
P = 12/52
= 3/13