apa yang dimaksud seni hadrah
Pertanyaan
1 Jawaban
-
1. Jawaban TRIE23
Yang dimaksud dengan seni Hadrah adalah seni yang bercorak islami yang menggunakan rabana sebagai pengiring dan memadukan antara suara dan tarian.
Penjelasan:
Islam merupakan agama yang memiliki seni yang sangat indah, tak jarang kita dapat menemui orang-orang yang mampu membaca al-qur'an dengan lantunan yang sangat indah. Hadrah merupakan salah satu seni yang sangat kental dengan budaya islami, dengan menggunakan rabana sebagai pengiring, lagu yang dinyanyikan juga bernuansa religi.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang hukum kesenian dalam islam brainly.co.id/tugas/9694217
Materi tentang macam-macam tarian daerah https://brainly.co.id/tugas/159574
Materi tentang seni musik https://brainly.co.id/tugas/3333081
--------------------------
Detil Jawaban
Kelas : 10
Mapel : Sejarah
Bab : Zaman Kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia
Kode : 10.3.5