Operasi “ # “ diantara dua bilangan berarti kalikan bilangan pertama dengan kedua, lalu tambahkan hasilnya dengan tiga kali bilangan kedua. Hasil dari -7 # 5 ad
Matematika
johankitingp3igb1
Pertanyaan
Operasi “ # “ diantara dua bilangan berarti kalikan bilangan pertama dengan kedua, lalu tambahkan hasilnya dengan tiga kali bilangan kedua. Hasil dari -7 # 5 adalah…
2 Jawaban
-
1. Jawaban adamoks22
berarti a#b=a.b + 3b
sehingga
-7#5=(-7).5 + 3(5)
=-35 + 15
=-20 -
2. Jawaban gina366
berarti a#b =a.b+3b
sehingga
-7#5=(-7).5+3(5)
-35 +15=-20