Matematika

Pertanyaan

Untuk menjaga keamanan lingkungan maka penduduk di Dusun Bangkit Jaya mengadakan ronda pada malam hari secara bergiliran. Pak Iwan mendapat tugas ronda setiap 8 hari sekali dan Pak Agus mendapat giliran tugas ronda setiap 12 hari sekali. Pada tanggal 28 Juli 2014 Pak Iwan dan Pak Agus mendapat tugas ronda bersama untuk kali pertama. Kapan mereka akan mendapat tugas ronda secara bersama untuk kedua kali dan ketiga kalinya?

1 Jawaban

  • Mapel Math
    Bab KPK dan FPB

    Pembahasan :
    Faktorisasi dari 8
    [tex] = {2}^{3} [/tex]
    Faktorisasi dari 12
    [tex] = {2}^{2} \times 3[/tex]

    KPK dari 8 dan 12
    [tex] = {2}^{3} \times 3 = 24[/tex]

    Bersama kedua kalinya
    = 24 + 28 Juli 2014
    = 52 - 31 Juli 2014
    = 21 Agustus 2014

    Bersama ketiga kalinya
    = 24 + 21 Agustus
    = 45 - 31 Agustus
    = 14 September 2014

    Good Luck ^_^

Pertanyaan Lainnya