Fisika

Pertanyaan

1. Sebuah mobil diperlambat dengan besar perlambatan 4m/s² dari kecepatan 120 km/jam menjadi 96 km/jam . berapa lama waktu yang diperlukan?

1 Jawaban

  • Dik:
    -a = 4 m/s² (diperlambat, maka a = -a)
    V0 = 120 km/jam = 33,33 m/s
    Vt = 96 km/jam = 26,67 m/s

    Dit:
    t = ..... s

    Jawab:

    Vt = V0 + at
    Vt = V0 - at
    26,67 = 33,33 - 4t
    33,33 - 26,67 = 4t
    6,66 = 4t
    t = 66,6 / 4
    t = 1,665 s

Pertanyaan Lainnya