Matematika

Pertanyaan

Persegi panjang dengan lebar 16 cm dan kelilingnya 120 cm ,berapakah panjang persegi tersebut

1 Jawaban

  • Nih caranya: 120 = 2 di kali (p + 16)
    :120 di Bagi 2 = (p+16)
    : 60 = p+16
    :60 - 16 = p , p= 44

Pertanyaan Lainnya