Matematika

Pertanyaan

1. Tentukan jarga per unit jika diketahui harga keseluruhan berikut.
a.harga 1 kardus mi instan yang berisi 35 buah Rp.33.250,00.
b.harga 1 gros jepit rambut Rp.216.000,00. (1 gros = 12lusin).
c.harga 3 lusin buku tulis Rp.79.200,00.

Tolong jawab pke carany ya!!!

2 Jawaban

  • a 33250÷35=950
    b 12lusin=144 jadi 216000÷144=1500
    c 3 lusin=36 jasi 79200÷36=2200
  • a. 33.250 merupakan harga dari 35 buah mie instan
    jadi harga 1 buahnya adalah 33.250:35=Rp.950
    b.harga 1 unit jepitan = 216.000:144 unit =Rp.1.500
    3.harga 1 unit buku tulis =Rp 79.200:36unit=Rp2.200

    ☆Anggi☆

Pertanyaan Lainnya