Matematika

Pertanyaan

12 windu + 136 bulan=...tahun
Bantu jawab

1 Jawaban

  • Mata Pelajaran : Matematika

    1 Windu = 8 Tahun
    1 Tahun = 12 Bulan
    12 Windu + 136 Bulan = ( 8 × 12 ) + ( 136 : 12 ) = 96 Tahun + 11 1/3 Tahun = 107 1/3 Tahun

Pertanyaan Lainnya