contoh surat resmi dari sd muhammadiyah 10 plg untuk mengundang wali murid ke sekolah
B. Indonesia
andina39
Pertanyaan
contoh surat resmi dari sd muhammadiyah 10 plg untuk mengundang wali murid ke sekolah
1 Jawaban
-
1. Jawaban NaufalAm1
Palembang, 1 Februari 2018
Nomor : 199/smp345/2018
Lampiran : -
Perihal : Undangan Wali Murid
Yth. Orang Tua / Wali Murid
SD Muhammadiyah 10
Palembang
Assalamu'alaikum Wr. Wb.,
Dalam rangka rapat komite wali murid SD Muhammadiyah 10 Palembang, Kami pengurus selaku ketua komite akan melakukan rapat komite guna membahas tentang sumbarangan sukarela dan iuran wajib. Kami mohon kiranya para Orang Tua / Wali Murid dapat menghadiri rapat pada :
Hari / Tanggal : Sabtu, 3 Februari 2018
Tempat : Aula Serba Guna SD Muhammadiyah 10 Palembang
Acara : Rapat Komite
Partisipasi dari Orang Tua / Wali Murid
Mengingat pentingnya acara tersebut, dimohon kehadirannya tepat pada waktunya, demikian undangan ini, atas kehadiran dan partisipasinya kami mengucapkan terimakasih. Wassalamu'alaikum Wr. Wb.
Kepala Sekolah SD Muhammadiyah 10 Palembang
Ketua Komite
Wakdoyok, M.Pd. Boneng Maknyos
NIP. 1223847838374949