Apa penyebab kamu dapat melihat bulan dari bumi yang kamu tinggali?
Biologi
maulidatulhasan2491
Pertanyaan
Apa penyebab kamu dapat melihat bulan dari bumi yang kamu tinggali?
2 Jawaban
-
1. Jawaban serany1
Dikarenakan cahaya matahari yang memantul ke bulan. Hingga terlihat cahaya bulan yang terlihat menyinari bumi walaupun tidak sepenuhnya -
2. Jawaban MFAISALF1503
Kita dapat melihat bulan dari bumi yaitu bulan mendapat pantulan sinar matahari dan bulan memancarkan sinar pantulan ke bumi sehingga kita dapat melihat bulan yg terkena pantulan cahaya tersebut #semoga membantu :)