Simbiosis apa yang terjadi antara hubungan lebah dengan bunga di taman?
Biologi
Hanarr2006
Pertanyaan
Simbiosis apa yang terjadi antara hubungan lebah dengan bunga di taman?
2 Jawaban
-
1. Jawaban preciously
simbiosis mutualisme, lebah mendapat sari-sari makanan sedangkan bunga dibantu proses penyerbukannya oleh lebah -
2. Jawaban tashbita
Jawaban:
Simbiosis Mutualisme-->karena lebah memakan sari sari bunga.dan bunga diuntungkan karena lebah membantu proses penyerbuk sarian bunga
~semoga membantu~