perbandingan luas dua lingkaran adalah 9 : 25. Jari-jari lingkaran kecil adalah 6 cm. Jari-jari lingkangan bersa adalah?
Matematika
taela1
Pertanyaan
perbandingan luas dua lingkaran adalah 9 : 25. Jari-jari lingkaran kecil adalah 6 cm. Jari-jari lingkangan bersa adalah?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Situmorang25
dik : perbandingan 2 lingkaran = 9 : 25
r kecil = 6 cm
dit : r besar
jb : misalkan r besar = a
9 : 25 = 6 : a
9 a = 150
a = 16,67 cm