sebutkan langkah untuk membuat jenis resensi kritis
B. Indonesia
erfina22
Pertanyaan
sebutkan langkah untuk membuat jenis resensi kritis
1 Jawaban
-
1. Jawaban martadilaawf
1. baca dan buat catatan buku yang akam di resensi
2. tetapkan genre dan kajian buku tersebut
3. tentukan tema
4. cermati gaya penulisan
5. mulai tulisan resensi
6. sajikan ringkasan atau sinopsis
7. beri evaluasi dan kritik
8. beri kesimpulan
9. baca kembali dan sunting hasil resensi.
semoga membantu :")